LAMPIRAN
KEPUTUSAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
REPUBLIK INDONESIA
NOMOR KEP.329/MEN/XII/2011
TENTANG
PENETAPAN RANCANGAN STANDAR KOMPETENSI KERJA NASIONAL
INDONESIA SEKTOR PARIWISATA
BIDANG KEPEMANDUAN OTBOUND / FASILITATOR EXPERIENTIAL LEARNING
BAB II
STANDAR KOMPETENSI KERJA NASIONAL
INDONESIA
A.
Kodifikasi Pekerjaan/Profesi
Pemberian kode pada suatu kualifikasi
pekerjaan/berdasarkan hasil kesepakatan dalam pemaketan sejumlah unit kompetensi,
diisi dan ditetapkan dengan mengacu dengan “ Format Kodifikasi
Pekerjaan/Jabatan “ sebagai berikut :
|
||||||||||||||||||||||||
|
|
|
|
|
|
|
|
|||||||||||||||||
(1) (2)
(3) (4) (5) (6)
(7) (8)
(9)
KBLUI Aspro, Pakar, Praktisi dan
LDP/STAKEHOLDER
|
(1)
|
|
:
|
Kategori,
merupakan garis pokok penggolongan kegiatan ekonomi, diisi dengan huruf
kapital dari kategori lapangan usaha
|
||
|
(2)
|
|
:
|
Golongan Pokok,
merupakan uraian lebih lanjut dari kategori, diisi dengan 2 digit angka
sesuai nama golongan pokok lapangan usaha
|
||
|
(3)
|
|
:
|
Golongan,
merupakan uraian lebih lanjut dari golongan pokok, diisi dengan 2 digit angka
sesuai nama golongan lapangan usaha
|
||
|
(4)
|
|
:
|
Sub Golongan,
merupakan uraian lebih lanjut dari kegiatan ekonomi yang tercakup dalam suatu
golongan, diisi dengan 1-2 digit angka sesuai nama sub golongan lapangan
usaha
|
||
|
(5)
|
|
:
|
Kelompok,
memilah lebih lanjut kegiatan yang tercakup dalam suatu sub golongan menjadi
beberapa kegiatan yang lebih homogen, diisi dengan 1-2 digit angka sesuai
nama kelompok lapangan usaha
|
||
|
(6)
|
|
:
|
Sub Kelompok,
memilah lebih lanjut kegiatan yang tercakup dalam suatu kelompok, diisi
dengan 1-2 digit angka sesuai nama sub kelompok lapangan usaha
|
||
|
(7)
|
|
:
|
Bagian, memilah
lebih lanjut kegiatan yang tercakup dalam suatu sub kelompok menjadi
nama-nama pekerjaan (paket SKKNI), diisi dengan 1 digit angka sesuai nama
bagian lapangan usaha (pekerjaan/profesi/jabatan)
|
||
|
(8)
|
|
:
|
Kualifikasi
kompetensi, untuk menetapkan jenjang kualifikasi kompetensi kerja dan yang
terendah s/d yang tertinggi untuk masing-masing nama
pekerjaan/jabatan/profesi, diisi dengan 1 digit angka romawi dengan mengacu
pada perjenjangan KKNI, yaitu :
- Kualifikasi I untuk Sertifikat 1
- Kualifikasi II untuk Sertifikat 2
- Kualifikasi III untuk Sertifikat 3
- Kualifikasi IV untuk Sertifikat 4
- Kualifikasi V s/d IX untuk Sertifikat 5 s/d 9
|
||
|
(9)
|
|
:
|
Versi, untuk
Paket SKKNI diisi dengan nomor urut versi dan menggunakan 2 digit angka,
mulai dari 01, 02 dan seterusnya.
|
Keterangan
:
-
Nomor
(1) s/d (4) berpedoman pada UU No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik dan mengacu
pada Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) 2005 yang dikeluarkan
oleh Biro Pusat Statistik (BPS).
-
Nomor
(5) s/d (9) pengisiannya berdasarkan penjabaran lebih lanjut dari nomor 5 dan
ditetapkan/dibakukan melalui Forum Konvensi antar asosiasi profesi, pakar
praktisi dan stakeholder pada sektor, sub sektor dan bidang yang bersangkutan.
B.
Daftar Unit Kompetnsi
DAFTAR
UNIT KOMPETENSI
Kelompok Kompetensi Umum (01)
|
No
|
Kodifikasi
|
Judul Unit Kompetensi
|
|
1.
|
PAR.UJ.01.001.01
|
Bekerjasama dengan Mitra
Kerja dan Wisatawan
|
|
2.
|
PAR.UJ.01.002.01
|
Bekerja dalam Lingkungan Sosial yang bebeda
|
|
3.
|
PAR.UJ01.003.01
|
Mengikuti
Prosedur Kesehatan, Keselamatan dan Keamanan di Tempat Kerja
|
|
4
|
PAR.UJ01.004.01
|
Menangani Situasi Konflik
|
|
5.
|
PAR.UJ.01.005.01
|
Mengembangkan dan Memutakirkan Pengetahuan Pariwisata tentang
tempat kepemanduan Otbound populer yang dikunjungi wisatawan
|
Kelompok Kompetensi Inti (02)
|
No
|
Kodifikasi
|
Judul Unit Kompetensi
|
|
1
|
PAR.EL02.001.01
|
Merencanakan Program Kegiatan Rekreasi
|
|
2
|
PAR.EL02.002.01
|
Merencanakan Program Kegiatan
Pembelajaran
|
|
3
|
PAR.EL02.003.01
|
Mengatur Sumber Daya Untuk
Program
|
|
4
|
PAR.EL02.004.01
|
Melaksanakan Pemanduan
Kegiatan Rekreasi
|
|
5
|
PAR.EL02.005.01
|
Melaksanakan Program Kegiatan
Pembelajaran
|
|
6
|
PAR.EL02.006.01
|
Memandu Kegiatan Tali Rendah (Low Rope)
|
|
7
|
PAR.EL02.007.01
|
Memandu Kegiatan Tali Tinggi (High Rope)
|
|
8
|
PAR.EL02.008.01
|
Menganalisis Resiko Dalam
Kegiatan
|
|
9
|
PAR.EL02.009.01
|
Menolong Korban
|
Kelompok Kompetensi Pendukung (03)
|
No
|
Kodifikasi
|
Judul Unit Kompetensi
|
|
1.
|
PAR.UJ03.001.01
|
Berkomunikasi melalui telepon
|
|
2.
|
PAR.UJ03.002.01
|
Melakukan prosedur
administrasi
|
|
3.
|
PAR.UJ03.023.01
|
Mencari dan mendapatkan data komputer
|
|
4.
|
PAR.UJ03.024.01
|
Membuat dokumen dalam
komputer
|
|
5.
|
PAR.UJ03.044.01
|
Berkomunikasi
Secara Lisan dalam Bahasa Inggris pada Tingkat Operasional Dasar
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar