Satu dari tiga telur
ayam itu akhirnya petjah, walau tidak menetas, sementara dua lainnya aman
terlindung selimut pipet nan aneh.
Singkat cerita, 40an peserta dibagi dalam 6 kelompok yang
pada games kompetisi mendapat kompensasi telur dan teman-temannya. Apa sadja
itu?
Pos 1, Games Folding Carpet dan Tangram; untuk mendapatkan Telur, Selotip, dan pipet.
Pos 1, Games Folding Carpet dan Tangram; untuk mendapatkan Telur, Selotip, dan pipet.
Pos 2, Games Babaranjang; untuk mendapatkan pipet.
Pos 3, Games Komunikata; untuk mendapatkan pipet.
Nah, pada games kolaboratif keenam kelompok bergabung
menjadi 3 tim dengan peran yang saling terkait untuk menyelamatkan 3 telur yang
dijatuhkan dari ketinggian tertentu. Tentu saja supaya tidak pecah.
Ketiga tim dipimpin 1 pimpinan proyek dengan 3 manager.
Ketiga tim dipimpin 1 pimpinan proyek dengan 3 manager.
Saat yang mendebarkan pun tiba, ketika telur-telur itu diluncurkan.
Hasilnya?... khan sudah dibeberkan di awal catatatan...
Sampai jumpa lagi di catatan berikutnya.
Sampai jumpa lagi di catatan berikutnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar